OUR COMPANY
Perusahaan ini didirikan oleh 3 orang yang memiliki kompetensi di bidangnya masing-masing. karena kami memiliki prinsip yaitu atas kebersamaan dan kesepakatan dengan visi dan misi yang sama dan juga untuk berbuat sesuatu untuk hal yang bermanfaat yaitu salah satunya membuka lapangan kerja dengan sumber daya yang ahli, teliti, jujur dan terpercaya untuk membangun bersama-sama.
VISI KAMI :
Menjadi perusahaan penyedia layanan yang profesional dan kompetitif dengan memberikan layanan, solusi yang tepat, terdepan dan terencana serta bernilai tambah bagi Pelanggan dan Pemangku Kepentingan dan mampu berkontribusi kepada publik.
MISI KAMI :
1. Memberikan solusi inovatif dan optimal untuk klien yang berorientasi untuk kepentingan
pelanggan.
2. Berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik sehingga dapat menjadi a mitra bisnis
terpercaya.
3. Berusaha keras untuk selalu meningkatkan kemampuan dan mengoptimalkan
manajemen sumber daya manusia yang unggul dan mandiri.
Nilai - Nilai Perusahaan :
1. Menjunjung tinggi etika serta tetap menjaga integritas kerja.
2. Konsisten dalam memberikan pelayanan yang prima.
3. Berorientasi pada pelaksanaan kerja yang baik sesuai kebutuhan pelanggan.
4. Menjaga semangat kerja dalam upaya menanggapi peluang yang ada.
5. Memberikan pelayanan kepada pelanggan dengan cepat, tepat dan terpercaya.
Main Core Project dan layanan :
1. Mechanical Electric.
2. Information Technology.
3. Civil & Construction.
4. Event Organizer.